Tidak inget saya terakhir buat artikel tahun berapa, karena kesibukan kuliah tentunya. Tapi disini saya akan coba share lagi beberapa materi. Pada permulaan dalam artikel ini saya akan buka dengan materi percabangan if -- else. Dan tentunya pada pemrograman java ya, nah apa itu percabangan if -- else?. Kurang lebih if -- else digunakan untuk mencari sebuah kondisi yang telah memenuhi nilai-nilai tertentu. Nilai ini memiliki dua pilihan atau sebut saja percabangan pada kondisi, yaitu dimana bernilai benar pada kondisi tersebut dan bernilai tidak benar pada kondisi tertentu.
If -- else juga bisa disebut kondisi pengujian menurut saya, karna didalam beberapa hal pada pemrograman nanti penggunaan if else seperti menguji nilai dan melakukan tindakan tertentu apabilai nilai tersebut benar ataupun salah. Yah mungkin banyak pendapat mengenai if --else, atau pendapat saya juga bisa dibilang kurang tepat menurut para mastah Java.
Nah bagaimana selanjutnya ? Oke, pertama kita lihat dulu pernyataan dari percabangan if else ini.
- Percabangan IF ( if -- then )
Algoritma :
if (kondisi) then
statment
endif - Percabangan If - Else
Algoritma :
if (kondisi) then
statment 1
else
statment 2
endif - Percabangan If - Else ( bersarang )
Algoritma :
if (kondisi 1) then
statment 1
elseif (kondisi 2) then
statment 2
elseif (kondisi 3) then
statmen 3
else
statment 4
endif
Nah bagaimana contoh programmnya , silahkan simak code program dibawah ini.
Contoh program 1 :
OP :Contoh program 1 :
package ifElse;
/**
*
* @author hady
*/
public class contohSatu {
public static void main (String [] hady){
int a = 0 , lelah = 0;
if (lelah == 0){
System.out.println("Kamu Masih Semangat");
}
}
}
Contoh program 2 :
package ifElse;
/**
*
* @author hady
*/
public class contohDua {
public static void main (String [] hady){
int a = 4 , b = 5;
if (a == b){
System.out.println("a sama dengan b");
}
else {
System.out.println ("a tidak sama dengan b");
}
}<
}
OP :Contoh program 3 :
package ifElse;
/**
*
* @author hady
*/
public class contohTiga {
public static void main (String [] hady){
int nilai = 9;
if (nilai < 0){
System.out.println("Bilangan negatif");
}
else if (nilai > 0 ){
System.out.println("Bilangan positif");
}
else {
System.out.println("Nilai sama dengan 0");
}
}
}
OP :Penggunaan if - else ini sangat banyak sekali, tidak hanya seperti contoh di atas saja. Jika masih ada waktu untuk berbagi ilmu , saya akan share beberapa koding yang menggunakan if- else.
gan kalau pembahasan Coding yang jika nilai 90-100 = a ,81-90=b , 71-80=c, 61-70=d , 0-60 = e , selain dari 0-100 sysout("Nilai yang anda masukan salah")
BalasHapusmohon bantuan nya gan ..
terima kasih
jadikan dalam kondisi else aja mas, jadi kondisi else-nya mencetak "Nilai yang anda masukan salah".
Hapus(y) terimakasih mas ..
BalasHapusArtikel diatas bagus sekali sobb ! TeknikKu-pedia
BalasHapusSangat membantu sekali .
Mohon kunjungi balik web kami dan meninggalkan komentarnya di TeknikKu-pedia
Ini juga bermanfaat loh
Klasifikasi Kabel Fiber Optic
Program Java
Bisnis Online
YouTube
Itu software nya nama nya apa?
BalasHapussaya menggunakan netbeans mas...
Hapus